Program Wakaf Alqur'an sedekah jariyah Terbaik

Program Wakaf Alqur'an


 اَلسَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ

MENYAMBUT BULAN SUCI ROMANDON 1442 H

Bapak,Bunda,kakak Pemerhati dan penyayang yatim yang di Rahkmati Allah swt. 

Wakaf termasuk amal ibadah yang istimewa bagi kaum muslim, karena pahala amalan wakaf tak hanya dipetik ketika pewakaf masih hidup, bahkan pahalanya juga tetap mengalir terus meskipun pewakaf telah meninggal dunia. 

Maka dari itu, Yayasan Mustika Insan Sejahtera mengajak Anda untuk berwakaf Al-Qur’an. Nantinya, Al-Qur’an akan di salurkan kepada Adik-Adik penghafal Al-Qur'an di Yayasan mustika insan sejahtera.

Yuk manfaatkan kesempatan ini untuk investasi akhirat Anda melalui para penghafal Al-Qur'an dan raih amal jariyah 1 huruf sama dengan 10 kebaikan.

“Jika seseorang meninggal dunia, maka terputuslah amalannya kecuali tiga perkara (yaitu): sedekah jariyah, ilmu yang bermanfaat, dan do’a anak yang sholeh.” 

(HR. Muslim no. 1631)

Sedekah yang tulus dari hati pasti akan kembali kepada pemiliknya dengan di ganti yang lebih indah dan tak terduga-duga.

Bukankah Allah swt. Berfirman. 

QS. Saba Ayat 39

قُلۡ اِنَّ رَبِّىۡ يَبۡسُطُ الرِّزۡقَ لِمَنۡ يَّشَآءُ مِنۡ عِبَادِهٖ وَيَقۡدِرُ لَهٗ ؕ وَمَاۤ اَنۡفَقۡتُمۡ مِّنۡ شَىۡءٍ فَهُوَ يُخۡلِفُهٗ ۚ وَهُوَ خَيۡرُ الرّٰزِقِيۡنَ

Katakanlah, "Sungguh, Tuhanku melapangkan rezeki dan membatasinya bagi siapa yang Dia kehendaki di antara hamba-hamba-Nya." Dan apa saja yang kamu infakkan, Allah akan menggantinya dan Dialah pemberi rezeki yang terbaik.

Bersedekah sekecil apapun,karena nilai sedekah tidak di tentukan oleh jumlahnya tetapi nilai itu di tentukan oleh ke ikhlasan hati kita.

Salam tadim kami dari pengurus yayasan bersama adik-adik binaan 🙏🤝🏻

Ma'af berkenan ya Bunda,bapak,kakak Ikut program *Wakaf Al qur'an untuk 1 atau 2 kami anggarkan per Al qur'an @100.000* 

monggo Insyaallah besar manfaatnya Aamin 🤲

BRI : 0010 01012899 533

A/N Yayasan mustika insan sejahtera

*Suntoro* yayasan mustika insan sejahtera

وَعَلَيْكُمُ السَّلاَمُ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ

Posting Komentar

0 Komentar